Bisnis Makanan Hype Inspirasi Untuk Berbisnis


Montato adalah kentang yang berukuran panjang atau biasa disebut long fries. Kepanjangan dari Montato sendiri adalah Monstrous Long Potato.

Dibuka awal mula di Jakarta dan sekarang cabang dari Montato ini sudah ada di berbagai kota besar di Indonesia seperti Surabaya, Sidoarjo, Solo, dan lainnya.

Varian cheese dan dark choco menjadi salah satu favorite dari banyak pengunjung. Selain itu juga ada rasa spicy BBQ, sambal matah, mayo seaweed, dan saus wijen Jepang.

 

Komentar